Cara Menambah Emoticon/Smiles Pada Cbox

Kenapa kita perlu menambahkan emoticon ke chat. Ini karena menambah menarik chat kita dengan orang lain dan tidak bosen. Pesan kita lebih menonjol dari pada yang lain karena dilengkapi emoticon atau smiles.
Di emoticon atau smiles cbox memiliki banyak pilihan emoticon. Diantaranya dari sedih, senyum, senang dan lain-lain. Tapi ya hidupnya jangan sedihh terus. Kita harus smile atau tersenyum selalu. Senyum kan ibadah, tetapi ya jangan terlalu banyak senyum nanti keterusan gila.. :D . Langsung saja simak tutorialnya dibawah ini.
CARA MENAMBAH
- Bila belum mempunyai widget cboxnya daftar Disini
- Bila telah mendapatkan widgetnya langsung saja simak tutorial selanjutnya.
- Setelah anda pasang widget cbox di blog anda ( Klik smiles, tanda yang saya lingkar merah )
- Setelah anda klik smiles kemudian pilih emoticon yang anda inginkan ( Dengan cara di klik )
- Selesai.
Cukup sekian dari saya semoga bermanfaat. Saya harap anda berkomentar untuk kemajuan blog ini.
Terimakasih.
wah nice tuh :D IJIN COBA
BalasHapusSilahkan gan coba aja
Hapusthanks sudah berkunjung