Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Akun Ziddu Dengan Mudah


Nah untuk mengisi bulan ramadhan, kali ini Master Bimo akan memposting tentang Cara Membuat Akun Ziddu Dengan Mudah. Apa itu Ziddu. Ziddu merupakan layanan internet yang digunakan untuk Download dan upload file. Layanan ini hampir sama dengan 4shared. Anda dapat juga mendapatkan penghasilan dengan perklik dari file yang anda upload di akun ziddu anda.

Keren bukan, Blogging anda semakin menyenangkan dengan adanya ziddu. Bila anda rajin post tentang blog download insyaAllah penghasilan anda semakin meningkat.


:: CARA MEMBUAT AKUN ZIDDU ::


  • Klik linknya Disini
  • Tampilan Sign Up akan seperti di bawah ini













  • Kemudian isi identitas anda di bawah ini ( Secara Lengkap ) 
















  • Kemudian klik I agree dan submit. 
  • Buka Email anda untuk Verifikasi. 
  • Selamat menggunakan layanan Ziddu 







Cukup sekian dari saya semoga bermanfaat. Jangan lupa berkomentar untuk kemajuan blog ini
Terimakasih...

3 komentar untuk "Cara Membuat Akun Ziddu Dengan Mudah"

  1. ternyata ga ribet ya. makasih gan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Semoga tutorial dari saya tidak membingungkan anda
      Terimakasih telah berkunjung

      Hapus